{"judul":"Hasil Long Form Sensus Penduduk 2020 Kabupaten Kayong Utara","deskripsi":"Long Form SP2020 memikul misi besar sebagai Benchmark indikator kependudukan, Potret Demografi setelah melewati \r\ngelombang ke-2 Pandemi Covid-19 , evaluasi capaian pembangunan di bidang kependudukan pada SDGs dan RPJMN, serta \r\nmenjadi dasar penentuan kebijakan pembangunan menuju Indonesia Emas 2045 . Meskipun dilaksanakan di tengah pandemi, \r\nterdapat beberapa inovasi yang diterapkan dalam Long Form SP2020 yang salah satunya adalah penggunaan berbagai \r\nmoda pendataan (PAPI, CAPI, CATI, dan CAWI). Untuk pertama kalinya Computer Assisted Telephone Interviewing (CATI) \r\nditerapkan dalam sejarah sensus penduduk di Indonesia. Moda pendataan yang dilaksanakan di Kabupaten Kayong Utara \r\nadalah dengan PAPI (Paper and Pencil Interviewing).
","document_link":"http:\/\/sensus.bps.go.id\/publikasi\/detail\/17146"}