{"judul":"Proyeksi Penduduk Kabupaten\/Kota Provinsi Sumatera Utara 2020-2035 Hasil Sensus Penduduk 2020","deskripsi":"Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Utara Telah Menetapkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Sumatera Utara Tahun 2022-2027. RPJMD Ini Merupakan Bagian Dari Pembangunan Tahap Pertama Dari RPJPD Provinsi Sumatera Utara Untuk Tahun 2025-2045 Dan Sebagai Wujud Kontribusi Pelaksanaan Tahapan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) 2025-2045 Menuju Indonesia Emas Tahun 2045. Dokumen Perencanaan Tersebut Merupakan Panduan Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Utara Dalam Melaksanakan Pembangunan.Rencana Pembangunan Harus Dilengkapi Dengan Data Dan Informasi Kependudukan Terkini Serta Prakiraannya Pada Masa Yang Akan Datang Sebagai Dasar Untuk Mengevaluasi Pembangunan Yang Telah Berjalan Dan Menentukan Kebijakan Pembangunan Di Masa Depan. Selain Jumlah Penduduk, Informasi Mengenai Parameter Demografi Seperti Struktur Umur Penduduk, Angka Kelahiran, Angka Kematian, Dan Umur Harapan Hidup Saat Lahir Sangat Menunjang Untuk Perencanaan Pembangunan Yang Akurat. Informasi-Informasi Tersebut Dapat Dihitung Melalui Proyeksi Penduduk.","document_link":"http:\/\/sensus.bps.go.id\/publikasi\/detail\/29625"}