Mencatat Pertanian Indonesia

Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani

Latar Belakang

Latar Belakang

Sesuai Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 1997 tentang statistik, penyelenggaraan sensus dilakukan setiap 10 tahun sekali, termasuk Sensus Pertanian pada setiap tahun berakhiran angka 3 (tiga).

Tujuan

Tujuan

  1. Menyediakan data struktur pertanian, terutama untuk unit-unit administrasi terkecil.
  2. Menyediakan data yang dapat digunakan sebagai tolok ukur statistik pertanian saat ini.
  3. Menyediakan kerangka sampel untuk survei pertanian lanjutan.

Cakupan Kegiatan Pertanian

1

Tanaman Pangan

2

Hortikultura

3

Perkebunan

4

Peternakan

5

Perikanan

6

Kehutanan

7

Jasa Pertanian

Data apa yang dihasilkan?

Data Pokok Pertanian Nasional

Data Pokok Pertanian Nasional

Melengkapi data yang dapat menjawab isu strategis terkini di Sektor Pertanian

Petani Gurem

Petani Gurem

Petani yang memiliki atau menyewa lahan pertanian kurang dari 0,5 ha

Indikator SDGs Pertanian

Indikator SDGs Pertanian

Terpenuhinya data pertanian untuk agenda global, misalnya Indikator SDGs di Sektor Pertanian

Small Scale Food Producer

Small Scale Food Producer

Petani skala kecil sesuai standar FAO

Data Geospasial

Data Geospasial

Tersedianya data Statistik Pertanian baik dalam bentuk tabular (publikasi dua Bahasa) maupun geospasial

Rangkaian Kegiatan ST2023

  1. Pembentukan tim teknis pembinaan statistik sektoral terkait penyusunan KAK dan RAB.
  2. Kick Off Meeting.
  3. Pengumpulan bnahan dan literatur.
  4. Pembahasan internal usulan standar data statistik.
  5. Penyusunan draft SDSN 2022
  6. Editing dan evaluasi draft SDSN 2022
  7. Uji publik SDSN 2022
  8. Harmonisasi serta pengajuan draft SDSN 2022
  9. Sosialisasi Peraturan BPS Tentang SDSN 2022
  1. Penyiapan peta WA, WB, dan WS
  2. Rekrutman petugas
  3. Workshop instruktur utama (BPS RI)
  4. Pelatihan instruktur nasional
  5. Pelatihan instruktur daerah
  6. Pelatihan petugas pemetaan
  7. Kegiatan pemetaan lapangan
  8. Pelatihan instruktur nasional pengolahan
  9. Pelatihan petugas pengolahan
  10. Pengolahan muatan
  11. Pengolahan peta
  12. Pengolahan peta tutupan lapangan
  13. Penyiapan layout peta
  1. Rapat pembentukan panitia worksop instruktur utama
  2. Rapat pembahasan kuesioner dan buku pedoman
  3. Finalisasi kuesioner dan buku pedoman
  4. Finalisasi aplikasi pengolahan untuk moda CAPI, PAPI, dan CAWI
  5. Rapat pembhasan rantab dan rule validasi
  6. Pengiriman surat pemberitahuan kepada peserta workshop instruktur utama
  7. Rapat persiapan workshop instruktur utama
  8. Workshop instruktur utama
  9. Evaluasi hasil workshop instruktur utama
  1. Penyiapan instrumen
  2. Pelatihan instruktur nasional
  3. Pelatihan petugas
  4. Pelaksan lapangan dan pengolahan
  5. Diseminasi hasil
  6. Rateknas
  7. Pengadaan
  1. Payung hukum ST2023
  2. Persiapan gladi bersih 1 dan 2
  3. Metodologi gladi bersih 1
  4. Penyiapan instrumen
  5. Pelatihan instruktur
  6. Pelatihan petugas pendataan
  7. Pelaksanaan lapangan, pengolahan, monitoring, dan evaluasi
  8. Diseminasi hasil
  9. Metodologi gladi bersih 2
  10. Penyiapan instrumen
  11. Pelatihan instruktur
  12. Pelatihan petugas pendataan
  13. Pelaksanan lapangan, pengolahan, monitoring, dan evaluasi
  14. Diseminasi hasil
  15. Pengadaan
  1. Metodologi / materi
  2. Penyusunan metodologi, kuesioner, dan buku pedoman
  3. Workshop instruktur utama
  4. Pelatihan instruktur nasional dan komatch
  5. Pembuatan aplikasi CAPI, matching, dan monitoring
  6. Rekrutmen petugas pencacahan
  7. Penggandaan buku pedoman dan instrumen pencacahan
  8. Pengiriman buku pedoman
  9. Pelatihan petugas lapangan
  10. Pencacahan lapangan
  11. Rekrutmen petugas matching
  12. Pelatihan petugas matching
  13. Matching awal anggota keluarga / penduduk
  14. Transfer data dan penyiapan eform rekonsiliasi lapangan
  15. Rekonsiliasi lapangan
  16. Matching akhir anggota keluarga / penduduk
Gladi Bersih Pengolahan ST2023
April - Mei 2022
  1. Penyiapan dokumentasi historis penyusunan klasifikasi Perka UR 2020
  2. Penyiapoan studi literatuir evaluasi kriteria Perka 2020
  3. Pengolahan kriteria Perka 2020 dengan podes 2020
  4. Pengolahan kriteria Perka 2020 dengan podes 2021
  5. Evaluasi kriteria Perka 2020 dari hasil podes 2020 dan podes 2021
  6. Laporan hasil awal studi literatur dan pengolahan Podes 2020 dan 2021
  7. Pembahasan internal dan persiapan groundcheck studi UR
  8. Laporan dan evaluasi terhadap hasil groundcheck
  9. Penyusunan laporan final hasil studi dan klasifikasi perkotaan perdesaan 2022
  1. Analisis kebutuhan data statistik
  2. Perancangan metodolig, kuesioner, dan buku pedoman pendataan lapangan
  3. Menyusun rule validasi dan range check
  4. Pembangunan aplikasi dan buku pedoman pengolahan
  5. Pelatihan instruktur utama dan nasional
  6. Pelatihan petugas uji coba
  7. Pelaksanaan lapangan
  8. Pemeriksaan lapangan
  9. Pengolahan dan tabulasi
  10. Disemiansi hasil uji coba
  11. Pencetakan publikasi hasil uji coba
Penyusunan Bahan Publisitas ST2023
Maret - Desember 2022
Penyusunan Buku Pedoman Administrasi dan Non Teknis
Oktober 2022
Publisitas ST2023
Februari-September 2023
Pelatihan Instruktur Daerah
Minggu Ketiga-Keempat Februari 2023
Rekrutmen Petugas
Februari-Maret 2023
Pelatihan Petugas
Minggu Keempat-Kelima Mei 2023
  1. Usaha Pertanian Perorangan (UTP)
  2. Usaha Perusahaan Pertanian Berbadan Hukum (UPB)
  3. Usaha Pertanian Lainnya (UTL)
Pengolahan Data
Agustus-Oktober 2023
Finalisasi Data
November-Desember 2023
  1. Angka sementara (sebaran UTP, UTL, dan UPB per wilayah)
  2. Diseminasi yang lebih rinci akan dilaksanakan di tahun 2024

Seputar Sensus Pertanian

Foto dan Video

Apel Siaga Persiapan ST 2023

Apel Siaga Persiapan ST 2023

Apel Siaga Persiapan ST 2023

Apel Siaga Persiapan ST 2023

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Pelatihan Petugas Pengolahan ST2023 BPS Kabupaten Langkat

Kementerian Pertanian

Kementerian Pertanian

Kementerian Kelautan dan Perikanan

Kementerian Kelautan dan Perikanan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

Kementerian PPN / Bappenas

Kementerian PPN / Bappenas

Kementerian Koperasi dan UKM

Kementerian Koperasi dan UKM

Kementerian Dalam Negeri

Kementerian Dalam Negeri

FAQ
Hubungi Kami